Kamis, 11 Agustus 2011

Sepi


Sepi mencengkeram leherku dengan jeratnya..
Tapi, aku tak takut karena kesepian akan selalu menjadi teman terbaikku,
Di saat sedih ataupun senang, dia selalu jujur..
Tak mengapa bila dia menyakitiku saat ini, aku mengerti..